TY - JOUR AU - Dewi, Retno Sari PY - 2015/06/25 Y2 - 2024/03/29 TI - PERLINDUNGAN HUKUM TRANSAKSI E-COMMERS JF - Jurnal BONOROWO JA - bonorowo VL - 1 IS - 2 SE - Articles DO - 10.36563/bonorowo.v1i2.15 UR - https://journal.unita.ac.id/index.php/bonorowo/article/view/15 SP - 51-64 AB - Perlindungan konsumen merupakan masalah kepentingan manusia, oleh karenanya menjadi harapan bagi semua bangsa di dunia untuk dapat mewujudkannya. Mewujudkan perlindungan konsumen adalah mewujudkan hubungan berbagai dimensi yang satu sama lain mempunyai keterkaitan dan saling ketergantungan antara konsumen, pengusaha, dan pemerintah. E-commerce merupakan bentuk perdagangan yang mempunyai karakteristik tersendiri yaitu perdagangan yang melintasi batas negara, tidak bertemunya penjual dan pembeli, media yang dipergunakan internet.Kondisi tersebut di satu sisi sangat menguntungkan konsumen, karena mempunyai banyak pilihan untuk mendapatkan barang dan jasa tetapi di sisi lain pelanggaran akan hak – hak konsumen sangat riskan terjadi karena karakteristik e-commerce yang khas. Maka dari itu sangat diperlukan perlindungan hukum terhadap konsumen dalam transaksi ecommerce.Sehubungan dengan hal tersebut, dalam penelitian ini diangkat dua permasalahan yaitu pertama Bagaimana Perlindungan konsumen dalam transaksi e-commerce, kemudian permasalahan yang kedua Bagaimana upaya penyelesaian sengketa konsumen  e-commerce. ER -