Main Article Content

Abstract

ABSTRACT
     The development of digitalization has accelerated since the covid-19 pandemic that hit the world in 2019.
The role of digitalization in the economy is increasingly important, and is one of the enabling factors to increase
economic competitiveness in a country. Indonesia realizes the importance of digitalization for a country so that it
has initiated the mainstreaming of digital transformation and the implementation of the Strategic Priority Project
(Major Project) "Information and Communication Technology Infrastructure to Drive Digital Transformation".
The rapid development of technology provides many options for a construction service company to determine the
methods and tools of Metaheruistic search algorithms that can be modeled or adapted to various problems
including scheduling. This scheduling system aims to minimize the average value of cost deviations. Critical path
method (CPM) is used to minimize cost deviation. Critical path analysis produces a length of time intended for
completion of the project work duration. Determination of the critical path in this study using Genetic Algorithm.
The results of the research on the data of 20 jobs with 3 constraint functions of duration, predecessor, and cost
obtained optimal critical path results with the critical path sequence ['D', 'A', 'B', 'G', 'C', 'E', 'H', 'F', 'K', 'I', 'L',
'J', 'M', 'N', 'O', 'P', 'Q', 'R', 'T', 'S']. Optimal Project Duration: 78 and Optimal Project Cost: 64000.
Keywords: Critical Path Method (CPM), Genetic Algorithm, , Optimization, Scheduling,VScode.


ABSTRAK
    Digitalisasi telah berkembang lebih cepat sejak pandemi COVID-19 melanda dunia pada 2019.
Digitalisasi menjadi semakin penting dalam ekonomi dan merupakan salah satu komponen yang dapat
meningkatkan daya saing ekonomi suatu negara. Indonesia telah memulai pengarusutamaan transformasi digital
dan memulai Proyek Prioritas Strategis "Infrastruktur Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk Mendorong
Transformasi Digital" sebagai bukti kesadaran negara akan pentingnya digitalisasi. Perkembangan teknologi
yang semakin cepat memberikan banyak opsi bagi sebuah perusahaan jasa konstruksi untuk menentukan metode
dan alat/ tools algoritma Metaheruistic pencarian yang dapat dimodelkan atau di adaptasikan pada berbagai
persamalahan termasuk pada penjadwalan. Sistem penjadawalan ini bertujuan untuk meminimalkan nilai rata –
rata penyimpangan biaya. Metode jalur kritis atau Critical Path Method (CPM) digunakan untuk meminimalisir
penyimpangan biaya. Analisis lintasan kritis menentukan berapa lama waktu yang diperlukan untuk
menyelesaikan proyek. Algoritma Genetika digunakan untuk menentukan garis besar penelitian ini. Hasil
penelitian pada data 20 pekerjaan dengan 3 fungsi kendala durasi, predesesor, dan cost memperoleh hasil critical
path yang optimal dengan hasil urutan critical path ['D', 'A', 'B', 'G', 'C', 'E', 'H', 'F', 'K', 'I', 'L', 'J', 'M', 'N', 'O', 'P',
'Q', 'R', 'T', 'S']. Durasi optimal Project Duration: 78 dan Optimal Project Cost: 64000.
Kata kunci: Algoritma Genetika, Critical Path Method (CPM), Optimasi, Penjadwalan, VScode.

Keywords

algoritma genetika critical part method (CPM) optimasi penjadwalan vscode

Article Details

How to Cite
LUTFAN ANAS ZAHIR, & KRISNA ACHMAD SUHUDI. (2024). IMPLEMENTASI PEMODELAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA DALAM MENYELESAIKAN PERMASALAHAN PENJADWALAN PROYEK KONSTRUKSI BANGUNAN. JURNAL DAKTILITAS, 3(2), 62-74. https://doi.org/10.36563/daktilitas.v3i2.962