FAKTOR SOSIAL EKONOMI MEMPENGARUHI RESPON PETANI TEBU
Abstract
ABSTRAK
Keberhasilanpetanidalammengelolausahatanitebusangatdipengaruhi oleh peransertapetanisendiriyaitufaktorsosialekonomi.Metodepengambilansampelmenggunakan simple random sampling, denganjumlahsampelsebanyak 30 responden. Analisis data yang digunakanadalah uji X2 (chi kuadrat). Hasil penelitiandimanaresponpetaniteburakyat yang berpengaruhterhadapfaktorsosialadalahumur, pendidikan, dan pengalamanbertani; sedangkanuntukfaktorekonomiadalahluaslahan dan dayaproduksi.
Kata Kunci: respon, teburakyat, dan faktor